ISLAM KEMBALI TERASING

Lebih serem yg pake cadar, daripada yg pake rok mini.

Lebih serem orang berjenggot, daripada yg tatoan.
pake baju tauhid ditangkap,
pake baju PKI di biarkan,
Lebih curiga sama yg rajin ibadah di mesjid, daripada orang yg mabok2an dan judi.

Dunia sudah kebolak balik.
Yang Nyunnah - Radikal, Yang nyeleneh - Toleran.
Yang muda sholat 5 waktu - di Waspadai, Yang muda ga sholat - katanya wajar masih muda.
Yang jenggotan rajin ke masjid - dibilang Teroris, Yang jenggotan rajin dugem - keren.
Yang ke majelis ta'lim pekanan - fanatik, Yang ke bioskop harian - gaul.
Yang hapal qur'an 30 juz - militan, Yang hapal banyak musik - hebat.
Yang pakai baju koko - sok alim, Yang ga pake baju - jantan.
Yang hariannya bicara islam - sok suci, Yang hariannya ghibah - up to date. Media islam - radikal, Media porno - kebutuhan.

Buka Mata Hati Anda hai manusia! tanda akhir zaman kian namapk nyata...

ﺑَﺪَﺃَ ﺍﻟْﺈِﺳْﻠَﺎﻡُ ﻏَﺮِﻳﺒًﺎ ﻭَﺳَﻴَﻌُﻮﺩُ ﻛَﻤَﺎ ﺑَﺪَﺃَ ﻏَﺮِﻳﺒًﺎ ﻓَﻄُﻮﺑَﻰ ﻟِﻠْﻐُﺮَﺑَﺎﺀِ “

Islam muncul dalam keadaan asing, dan ia akan kembali dalam keadaan asing, maka beruntunglah orang-orang yang terasingkan itu.” (HR. Muslim) Sahabat bertanya siapa kah orang asing itu, Nabi menjawab: Mereka ialah orang2 yg senantiasa melakukan kebaikan ditengah kerusakan. (HR. Ahmad)

0 Comments:

 

© 2007 Arsip Cyber: ISLAM KEMBALI TERASING | Design by Rohman abdul manap | Template by : Template Unik